- Cara Menggunakan Fitur Order via WhatsApp di eiPro Business
- Cara Menggunakan Fitur Direct WhatsApp Chat di eiPro Business
- Cara Menampilkan Trending Post di eiPro News
- Cara Menggunakan Recent Posts By Category di eiPro News
- Cara Mudah Embed Video YouTube di Theme eiPro
- eiPro Hadirkan Fitur Baru “String Translation”
- Cara Menyembunyikan Postingan Kategori Tertentu di Halaman Utama
- Cara Membagi Postingan WordPress Menjadi Beberapa Halaman
Cara Membagi Postingan WordPress Menjadi Beberapa Halaman
eiPro – Membagi konten yang panjang menjadi beberapa halaman, memudahkan pengunjung Anda membaca artikel dan menavigasi bagian yang berbeda.
Contoh demonya, bisa lihat disini:
Lihat Demo
Fitur ini dapat membantu meningkatkan tampilan halaman dan mendongkrak pendapatan iklan.
Page Break – Gutenberg
Jika Anda menggunakan editor Gutenberg, klik tombol “+” di mana Anda ingin membagi konten tersebut dan menambahkan blok “Page Break“, seperti gambar dibawah ini:
Next Page – Classic
Jika Anda menggunakan editor Classic, Anda dapat menggunakan <!––nextpage––> untuk membagi konten Anda.
Buka tampilan / tab “Text” untuk memasukkan <!––nextpage––> pada bagian konten yang ingin Anda bagi, seperti gambar dibawah ini:
Sampai disini untuk membagi postingan WordPress menjadi beberapa halaman, sudah selesai.
eiPro – News, Personal & Business
https://www.eitheme.com/product/eipro/